Sunday, September 8, 2024
spot_img
spot_img
HomeSejarahLokomotif “Roti Tawar” BB30413 Terseok-seok menarik rangkaian KA Lokal Rangkas tahun 2011
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img

Related Posts

Featured Artist

Lokomotif “Roti Tawar” BB30413 Terseok-seok menarik rangkaian KA Lokal Rangkas tahun 2011

globalcybernews.com  -BB304 adalah lokomotif diesel hidraulik milik PT Kereta Api Indonesia buatan pabrik Fried Krupp, Jerman Barat. Lokomotif ini mulai berdinas sejak tahun 1976 dan 1984.

Lokomotif BB304 didatangkan pada tahun 1976 sebanyak 11 unit dan 1984 sebanyak 14 unit yang di total jumlahnya 25 unit. Pada masanya, lokomotif ini bersama dengan kakaknya lokomotif BB301 telah berpengalaman menarik kereta-kereta api ekspres seperti Parahyangan dan Bima pada masa-masa indah PJKA sejak awal masa dinasnya.

Kini sudah banyak jenis lokomotif ini yang sudah dipensiunkan.

Red

Latest Posts